Penelusuran Bahan Bioaktif Jamur Ganoderma sp dari Ekosistem Mangrove Sebagai Antijamur Terhadap Aspergillus flavus dan Candida albicans

Intan Rahmawati. Penelusuran Bahan Bioaktif Jamur Ganoderma sp dari Ekosistem Mangrove Sebagai Antijamur Terhadap Aspergillus flavus dan Candida albicans.

Ekosistem mangrove sering dianggap sebagai daerah kurang bermanfaat, kerap dirubah peruntukannya, namun sebenarnya banyak manfaat dari ekosistem mangrove mulai dari fisik, ekologi sampai sebagai sumber pangan dan obat. Salah satu jenis organisme yang ditemukan di ekosistem mangrove adalah jamur Ganoderma sp, Jamur ini telah digunakan sebagai obat herbal namun pengembangannya sebagai antijamur khususnya terhadap Aspergilus flavus dan Candida albicans belum banyak diketahui.

Baca lebih lanjut